Sabtu, 23 November 2024

Laga Real Betis vs Barcelona, Ferran Torres Dapat Rating Tertinggi Berkat Hattrick

Berita Terkait

Wide attacker FC Barcelona Ferran Torres berselebrasi di Camp Nou. (LLUIS GENE/AFP )

batampos – Pertandingan seru tersaji saat Real Betis menghadapi Barcelona dalam lanjutan La Liga. Dalam laga itu, El Barca menang 4-2.

Real Betis yang mengincar posisi enam besar klasemen tampil spartan pada pertandingan tersebut. Begitu juga Barcelona yang mencoba bertahan di tiga besar klasemen mencoba menampilkan yang terbaik.

Pada laga yang digelar di Stadion Benito Villamarín pada Senin (22/1) dini hari tadi, kedua tim berhasil menghasilkan enam gol yang berakhir untuk kemenangan Barcelona.

Dua gol Real Betis dicetak oleh Isco. Sementara tim tamu berhasil mencetak gol melalui hattrick Ferran Torres dan satu goal Joao Felix.

Ferran Torres keluar sebagai Man of The Match pada pertandingan tersebut, dengan mendapat nilai 9,8 dari aplikasi statistik sepak bola FotMob.

Dikutip JawaPos.com dari aplikasi statistik sepak bola FotMob, berikut detail rating pemain Real Betis vs Barcelona pada pertandingan tersebut.

Real Betis

4,9 Rui Silva

5,5 Hector Bellerin

5,5 German Pezzella

5,3 Sokratis Papastathopoulos

5,2 Abner Vinicius

6,5 Johnny Cardoso

4,8 Marc Roca

8,1 Luiz Henrique

8,9 Isco

5,4 Assane Diao

5,8 Willian Jose

Pemain Pengganti

6,6 Sergi Altimira

6,6 Nabil Fekir

5,8 Borja Iglesias

Barcelona

6,4 Inaki Pena

7,0 Jules Kounde

7,1 Ronald Araujo

6,8 Pau Cubarsi

6,8 Alejandro Balde

8,2 Frenkie de Jong

7,6 Ilkay Gundogan

7,3 Pedri

8,9 Lamine Yamal

6,4 Robert Lewandowski

9,8 Ferran Torres

Pemain Pengganti

– Joao Felix

6,6 Fermin Lopez

5,9 Vitor Roque

Dengan hasil ini, Barcelona tetap berada di posisi tiga klasemen dengan 44 poin. Sementara Real Betis berada di posisi 8 dengan 31 poin. (*)

 

Reporter: JPGroup

Update